Rabu, 07 Mei 2014

Live Wire & PCB Wizard [ download ]





Software Live Wire
Secara teori Live Wire & PCB Wizard ini adalah 1 software yang digunakan untuk para penggemar elektronika, terutama saya.

Live Wire adalah sebuah Software yang dirancang untuk MENGKONSEP suatu rangkaian elektronika. Yang jelas komponen-komponen yang di berikan dalam Live Wire adalah GAMBAR SIMBOL KOMPONEN. Kelebihan dari Live Wire adalah rangkaian yang anda buat bisa di simulasikan. Jadi anda bisa mencoba konsep anda sebelum anda coba dalam dunia nyata, sehingga bisa memperkecil kegagalan dalam percobaan elektronika anda


Software PCB Wizard
Sementara PCB Wizard adalah sebuah software yang di rancang untuk MEMBUAT suatu rangkaian elektronika. Berbeda dengan Live Wire yang memberikan gambar simbol komponen, tapi PCB Wizard memberikan gambar KOMPONEN ASLI. Kelemahan PCB Wizard adalah tidak bisa men simulasikan rangkaian anda, sehingga anda kurang tahu di mana letak kesalahan anda.



.:: Tiada Hari Tanpa Prestasi ::.

0 komentar